Total Tayangan Halaman

Selasa, 14 Agustus 2012

Makalah untuk Mahasiswa STT-GKE


Sylabus Kuliah Pengetahuan/Pengantar Perjanjian Baru
3 SKS, minimal 18 Kali Pertemuan
Deskripsi         :
1)Mempelajari pembagian kitab-kitab dalam PB dan 
2) urutan kronologis peristiwa-peristiwa, 
3)penokohan dan 
4)proses kanonsisasi PB.
Kompetensi     : Mahasiswa mampu memahami latar belakang pemikiran yang ada di balik pembagian Kitab-kitab PB.
Subtansi          :Mahasiswa memahami secara kronologis peristiwa-peristiwa dan penokohan dalam kitab PB.


 
NB    :Tugas kelompok adalah mempelajari dan menemukan penjelasan latar belakang penulisan kitab PB dan memahami secara umum bagian-bagian PB, melalui pembacaan Alkitab, diskusi, dan penelitian pustaka.

Struktur Isi Makalah Kelompok
I. Pendahuluan
II. Pembahasan Kitab/Surat....
2.1. Maksud dan Tujuan,
2.3.Pengarang
2.4 Waktu, Tempat,
2.5 Struktur Surat/Kitab
2.6 Catatan-catatan
III Penutup/Simpulan: Berisi Pandangan dan sikap kelompok atas pembahasan yang telah dilakukan atas
sebuah tulisan (Kitab/surat)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar